Halo, hari ini gw akan menulis sedikit mengenai profesi, profesional dan profesionalisme (ya iyalah secara judulnya begitu). Dalam posting sebelumnya gw menulis mengenai pekerjaan yang ternyata memiliki arti yang berbeda dengan profesi. Sekarang gw akan menelusuri lebih jauh mengenai profesi. Jadi gw akan sedikit mengulang bahwa pekerjaan dan profesi itu adalah 2 yang hal berbeda namun saling berhubungan. Profesi merupakan bagian dari pekerjaan tapi tidak semua pekerjaan adalah profesi. Nah untuk lebih jauh baca postingan gw yang lalu hehehe…
Read More
Hari ini gw akan ngeposting hal-hal yang berhubungan dengan mata kuliah gw di kampus. Jadi daripada cuma disimpan di harddisk gw mending gw share di blog gw. Nah yang kali ini gw akan bahas adalah mengenai Quality of Service atau layanan kualitas (begitu kira-kira bahasa Indonesianya hehehe). Read More